Pengertian Firewall Serta Fungsinya pada Jaringan VoIP

Firewall Itu Apa sih?

Firewall adalah sebuah suatu sistem yang dirancang untuk mencegah akses yang tidak diinginkan dari atau ke dalam suatu jaringan internet.Firewall juga merupakan pemisah antara jaringan yang satu dan jaringan yang lain.

                                   (Sumber:www.mastekno.com)

Fungsi Firewall

Pada dasarnya Firewall pada Jaringan berguna dalam sistem keamanan,selain itu Firewall juga memiliki fungsi sebagai berikut:
  1. Mengautentikasi paket data yang dikirim berdasarkan sumbernya
  2. Melindungi sumber daya yang ada di jaringan privat
  3. Mengontrol dan mengawasi paket data yang mengalir di jaringan komputer
  4. Mampu memeriksa lebih dari sekedar header dari paket data
  5. Mencatat setiap aktifitas yang terjadi di Firewall.

Terus Fungsi Firewall pada Jaringan VOIP Itu Apa?



Nah kalau fungsi Firewall Pada Jaringan VoIP sebagai berikut:
  1. Mengubah paket data yang datang melalui Firewall
  2. Mencegah semua jenis serangan hacking
  3. Mengontrol dan mengawasi paket data yang mengalir di jaringan komputer.






0 komentar:

Posting Komentar